Toyota, siapa yang tidak kenal dengan perusahaan alat transportasi yang satu ini? Toyota telah sukses merebut pasar transportasi di Indonesia. Banyak sekali tipe mobil Toyota yang telah beredar dan diperjualbelikan di Indonesia, mulai dari mobil kelas ekslusif hingga mobil dengan kualitas menengah ke bawah. Hal ini dilakukan pihak Toyota untuk dapat merangkul semua kalangan di berbagai kelas. Saat ini, Toyota telah mengeluarkan mobil terbarunya, yaitu Toyota Tacoma 2016.
Mobil Toyota Tacoma 2016 ini tersebut termasuk ke dalam jenis mid-size pickup. Mobil yang satu ini didukung dengan kekuatan yang sangat besar, yaitu hingga 159 tenaga kuda. Mobil ini memiliki desain yang hampir sama dengan Canyon dan Colorado. Selain itu, mobil Toyota yang satu ini juga dilengkapi dengan empat silinder 2,7 liter.
Mobil yang tampil dengan warna biru ini merupakan mobil dengan model TRD Sport. Mobil ini cocok untuk perjalanan jauh. Velg unik yang menyertai mobil ini juga akan membuat mobil ini sangat spesial. Apakah anda penasaran dengan mobil keluaran Toyota yang satu ini?
Demikianlah informasi tentang Toyota Tacoma 2016. Mobil berwarna biru ini akan segera memiliki banyak penggemar karena tampilannya yang oke dan kekuatannya yang tangguh. Anda bisa menjadikan mobil ini sebagai mobil keluarga sekaligus mobil bisnis anda. Dengan demikian, mobil ini akan sangat multifungsi dalam hidup anda.